Mata Hati

Gereja Dan Sk Bermasalah Dua Menteri

Tue, 6 October 2009 - 16:08 | visits : 936
Surat Keputusan Bersama (SKB) 2 Menteri yang menimbulkan banyak gonjang ganjing di lingkup umat beragama, merupakan produk bersama menteri agama dan menteri dalam negeri yang dikeluarkan tahun 1969. Banyak sudah ulasan teknis, politis, praktis, hingga aspek hukum di berbagai media, termasuk tabloid REFORMATA, yang mencoba mengangkatnya dari berbagai aspek tadi. SKB ini memiliki banyak “keunggulan aneh”.

Comments


Group

Top