APA sih kebebasan itu? Tampaknya mudah menjawab pertanyaan yang satu ini. Secara “telanjang”, kebebasan dapat dikatakan dengan: “ketika aku bebas melakukan apa saja yang kuinginkan, ..
KEBEBASAN adalah “dewa modern” yang sangat diagung-agungkan oleh para penganutnya. Betapa tidak, karena sang dewa dengan senang hati mengangkat para pengikutnya menjadi sama dengan ..
Secara sederhana, TERORISME adalah penggunaan kekerasan untuk menimbulkan ketakutan dalam usaha mencapai tujuan. Tindakan TEROR ini dilakukan secara kontiniu dan konsisten. Teroris atau si penebar ..
Tahun Baru (1 Januari), sebagai perayaan terus melesat maju memimpin Natal (25 Desember). Apa maksudnya? Apakah ini sebuah persaingan sehingga ada yang maju dan ada pula yang tertinggal? Yang pasti, ..
Sekilas, judul di atas terasa sinis, dan sebagai pertanyaan tampak agak bodoh. Masak iya dipertanyakan tentang apakah di gereja masih ada Natal. Jika kepada majelis jemaat, pengurus gereja disuguhi ..
Surat Keputusan Bersama (SKB) 2 Menteri yang menimbulkan banyak gonjang ganjing di lingkup umat beragama, merupakan produk bersama menteri agama dan menteri dalam negeri yang dikeluarkan tahun 1969. ..
Perbedaan bukanlah kata asing di Alkitab. Sejak mula manusia diciptakan, perbedaan justru merupakan ekspresi kekayaan yang tidak terbilang. Tataplah alam semesta yang megabesar itu, dan catatlah ada ..
MERDEKA atau mati! Adalah jerit heroik para pahlawan bangsa, tua atau muda, pria atau wanita, yang membahana di seantero Nusantara. Ya, pekik kemerdekaan yang diwarnai darah merah para pahlawan bangsa ..
Kehadiran gereja di Bumi, sudah seharusnya membumi. Ingatlah kidung indah para malaikat, ketika mengumandangkan pujian surga yang bermuara pada makna: damai di Bumi. Alangkah indahnya, jika itu ..
Pemberitaan Injil adalah tugas yang melekat pada gereja. Di mana gereja berada, maka di situ Injil harus diberitakan. Gereja yang tidak memberitakan Injil sama dengan gereja yang mati suri: memiliki ..